ELEMEN DASAR PHP
- Karakter
- Pengenal
- Tipe data
- Variabel
- Konstanta
- Operator
- Karakter : berupa huruf, sebuah angka tunggal, sebuah spasi, tanda control seperti carriage return (/r) atau simbol (+,&,?....)
- Pengenal(Identifier) : digunakan untuk memberi nama variabel, fungsi, atau kelas. Aturan penamaan kelas adalah sebagai berikut :
- Karakter yang dapat digunakan adalah huruf, angka, atau garis bawah (_)
- Karakter pertama harus berupa huruf atau garis bawah

Tidak ada komentar:
Posting Komentar